SMAN 2 MATARAM
Jl. Panjitilar Negara No 25 Kota Mataram 83115 Telp.0370-632079 email.sman2mtr@gmail.com

Sekilas SMA Negeri 2 Mataram

SMA Negeri 2 Mataram diresmikan pada tanggal 1 April 1977 dengan nama SMA Negeri Ampenan berdasarkan SK Mendikbud No. 0156/0/1977 tanggal 30 Mei 1977.

Pada awalnya SMAN 2 Mataram hanya memiliki jumlah siswa 223 orang dengan guru tetap 8 orang dan guru tidak tetap 8 orang. Pada saat sekarang jumlah siswa telah mencapai 1086 orang dengan guru tetap 69 orang. Lulusan yang telah dapat dihasilkan berjumlah 4.407 orang, diantaranya banyak yang telah menjadi sarjana di berbagai bidang.

Oscar Lovence

Clasic Lawyer

Drs. Haerudin Ahmad

Periode 2010-2014

Kun Andrasto, S.Pd

Periode 2014-2018

Drs. Sahnan, M.Pd

Periode 2018-2019

H.Ismail, M.Pd

Periode 2019-2021

Drs. H Arofiq, MM

Periode 2021-Sekarang